Detail

Thumbnail : PARADOKS INDONESIA DAN SOLUSINYA

PARADOKS INDONESIA DAN SOLUSINYA

Prabowo 620x dilihat ~ 5.2 jam waktu baca

Deskripsi

Sebenarnya bukan buku baru. Buku tersebut merupakan edisi pemutakhiran buku “Paradoks Indonesia: Pandangan Strategis Prabowo Subianto” yang terbit pada 2017. Berisi tentang pikiran-pikiran strategis Prabowo Subianto guna mengentaskan persoalan yang membelit bangsa dan negara kita.

Menurut KBBI, paradoks adalah pernyataan yang seolah-olah bertentangan (berlawanan) dengan pendapat umum atau kebenaran, tetapi kenyataannya mengandung kebenaran. Paradoks Indonesia, menurut Prabowo, merupakan kondisi di mana Indonesia kaya akan sumber daya alam dan sumber daya manusia, tetapi sebagian besar rakyat Indonesia saat ini masih hidup dalam kemiskinan.

Eksemplar

  • Pemilik : Primakara University, Tersedia : 2, Dipinjam : 0
Booking

Paradoks Kemiliteran

Call Number : 320 Pra p Klasifikasi : Paradoks- Kemiliteran ISSN/ISBN : Edisi : - Jumlah Halaman : 182 Pengarang : Prabowo Penerbit : PT Media Pandu Bangsa Tempat Diterbitkan : Jakarta Pusat Tahun Terbit : - Tanggal Masuk Pustaka : 04 Jul 2022

Komentar

Berkomentarlah selalu dengan bahasa yang sopan

Silahkan login terlebih dahulu untuk memberikan komentar!
Login
Primakara Library

Perpustakaan Online Primakara University

Jam Buka
Senin : 09:00 s/d 20:00
Selasa : 09:00 s/d 20:00
Rabu : 09:00 s/d 20:00
Kamis : 09:00 s/d 20:00
Jum'at : 09:00 s/d 20:00
Sabtu : Tutup
Minggu : Tutup