Detail

Thumbnail : Augmented Reality Book Pengenalan Perangkat Gamelan Bali pada Ekstrakurikuler Tabuh Studi Kasus SMP Negeri 3 Kediri

Augmented Reality Book Pengenalan Perangkat Gamelan Bali pada Ekstrakurikuler Tabuh Studi Kasus SMP Negeri 3 Kediri

I Made Wisnu Yoga Pratista 128x dilihat ~ 1 jam waktu baca

Deskripsi

Pada era globalisasi seperti sekarang ini, kebanyakan remaja khususnya di Bali sudah cenderung lemah tingkat kepeduliannya terhadap kebudayaan yang dimiliki khususnya seni tabuh dan tari. Mereka lebih memilih mempelajari tarian modern modern dance dan musik modern dari pada musik gamelan tradisional, bahkan bergaya hidup ke barat-baratan. Hal ini harus ditekankan bahwa jangan sampai kemajuan teknologi menyebabkan para remaja atau anak muda kehilangan jati diri mereka, melainkan memanfaatkan teknologi untuk turut serta melestarikan kebudayaan bangsa.

Eksemplar

  • Pemilik : Primakara University, Tersedia : 1, Dipinjam : 0
Booking

Seni

Call Number : 159 WIS a Klasifikasi : laporan kerja praktek ISSN/ISBN : Edisi : 1 Jumlah Halaman : 35 Pengarang : I Made Wisnu Yoga Pratista Penerbit : Primakara Tempat Diterbitkan : Denpasar Tahun Terbit : 2020 Tanggal Masuk Pustaka : 18 Mar 2022

Komentar

Berkomentarlah selalu dengan bahasa yang sopan

Silahkan login terlebih dahulu untuk memberikan komentar!
Login
Primakara Library

Perpustakaan Online Primakara University

Jam Buka
Senin : 09:00 s/d 20:00
Selasa : 09:00 s/d 20:00
Rabu : 09:00 s/d 20:00
Kamis : 09:00 s/d 20:00
Jum'at : 09:00 s/d 20:00
Sabtu : Tutup
Minggu : Tutup